Selasa, 12 Juni 2012

Mengenal Diri Sendiri

Sebuah tulisan untuk pengembangan pribadi oleh Y.M. Viku Vajragiri.

Berikut ini adalah kepribadian dan kebiasaan yang buruk:
1. Tidak dapat menggunakan waktu dengan baik.
2. Tidak mengendalikan lidah, mata, telinga, kepuasan.
3. Tidak menjalankan Pancasila.
4. Suka melihat kesalahan orang lain.
5. Masih suka melayani orang jahat atau orang bodoh.
6. Tidak mengembangkan cinta kasih dan kasih sayang.

Renungan:
- Cintailah semua makhluk di dunia.
- Sayangilah semua umat manusia.
- Jangan menyakiti hati siapa saja.
- Jangan kau menghina siapa saja.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar